Skip to main content

Posts

Featured

Skenario Untuk Kekalahan Ahok

Mungkin tidak banyak yang tahu soal kekalahan Ahok, tapi aku sudah melihat skenario itu jauh sebelum pencoblosan. Beberapa waktu yang lalu aku sempat menghindar dari sosmed dan beberapa teman juga sempat menanyakan kenapa aku tidak aktif di FB, kubilang saja sibuk, tapi sebenarnya aku kabur. Jika dibanding putaran pertama, putaran kedua aku memang sudah malas mengikuti perkembangan Pilkada DKI. Aku hanya sempat menonton Ahok show pertama di YouTube, setelah itu aku tidak lagi mengikuti kegiatannya. Debat di Mata Najwa aku abaikan, begitu juga di Kompas TV. Bahkan ketika ada trending topik 'anies takut debat' juga kuabaikan. Aku tidak ingin tahu apa yang terjadi. Aku juga bahkan tidak tahu masalah debat KPUD. Aku hanya tahu debat di putaran terakhir. Debat terakhir itu aku sempat mengintip sejenak di live streaming, saat itu Ahok sdg debat head to head dgn Anies. Dan di debat itu aku melihat Ahok sedikit berbeda, tidak lagi greget dari sebelumnya. Bahasa tubuhnya sudah

Latest posts

'Dosa' Ahok Yang Membuatnya Tersingkir dari Pilkada DKI

Jalan Panjang Kilian Humphrey

Berani Bicara di Depan Umum - Public Speaking (3)

Berani Bicara di Depan Umum - Public Speaking (2)

Vegetables Roots - China's Timeless Wisdom

Cara Packing yang Benar

Berani Bicara di Depan Umum - Public Speaking (1)

Sehari Ke Singapura